Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Persamaan IC Suara / Audio TV LG

Aflahsentosa.com - Persamaan IC Suara / Audio TV LG. Hallo sobat, apa kabar….? Semoga dalam sehat wal afiat dan selalu dalam lindungan Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, Aamiin. Jumpa lagi dengan aflahsentosa.com, pada kesempatan kali ini, aflahsentosa.com akan berbagi mengenai persamaan IC suara/audio TV LG. Persamaan IC suara/audio TV LG yang akan saya share nantinya, semoga bisa menjadi referensi bagi sobat tuser, khususnya tukang servis TV yang sedang memperbaiki TV khususnya TV LG yang kerusakannya pada bagian audio yaitu kerusakan pada IC suara/audio dan harus perlu ganti, sedangkan IC suara/audio yang rusak dengan nomor seri yang sama / ORI stoknya lagi kosong, bisa menggunakan IC suara persamaannya.
Berikut persamaan IC suara/audio TV LG:

IC SUARA TV LG :
LA 42102 = LA 42152 = LA 42152h
Untuk IC suara TV LG ini fisik berbeda dan kaki-kaki IC nya juga tidak sama, tetapi sama-sama untuk IC suara/audio TV LG dan data sheet nya sama. Seperti gambar di bawah:


Oh ya untuk untuk IC LA42152 punya pin / kaki 12 sedangkan LA 42102 mempunyai 13 pin/kaki, tetapi pin 13 NC (Not Conect) tidak terpakai. Gambar data sheet IC IC LA42152 dan LA 42102 :


Demikian persamaan IC suara/audio TV LG yang bisa aflahsentosa.com bagikan, apabila ada tambahan lagi persamaan IC suara/audio TV yang saya ketahui, Insha Allah akan saya tambahkan pada artikel ini. Apabila sobat tuser maupun yang hobby elektronik mempunyai persamaan IC suara/audio TV yang lainnya, bisa berbagi lewat komen bawah artikel ini untuk menambah pengetahuan bersama. “Indahnya Berbagi” semoga bermanfaat. Aamiin

Posting Komentar untuk "Persamaan IC Suara / Audio TV LG"